Sabtu, 08 Januari 2011

KONSEP TIDUR

PEMBAHASAN


ISTIRAHAT adalah merupakan keadaan relaksasi tanpa adanya tekanan emosional, bukan hanya dalam keadaan tidak beraktivitas ttp kondisi yang membutuhkan ketenangan.
kata istirahat juga berarti berhenti sejenak  untkuk melepaskan lelah, bersantai untuk menyiapkan diri, atau suatu keadaan melepaskan diri dari segala hal yang membosankan, menyulitkan, bahkan menjengkelkan.


KARAKTERISTIK ISTIRAHAT
  1. merasakan bahwa segala sesuatu dapat diatasi 
  2. merasa diterima
  3. mengetahui apa yang sedang terjadi
  4. bebas dari gangguan ketidaknyamanan
  5. mempunyai sejumlah kepuasan terhadap aktivitas yang mempunyai tujuan.
  6. mengetahui adanya bantuan sewaktu memerlukan.
TIDUR
merupakan kondisi tidak sadar dimana individu dapat dibangunkan oleh stimulus atau sensoris yang sesuai (Guton 1986), atau juga dapat dikatakan sebagai keadaan tidak sadarkan diri yang relatif, bukan hanya keadaan penuh keterangan tanpa kegiatan, tetapi lebih merupakan suatu urutan siklus berulang, dengan ciri adanya aktivitas minim, memiliki kesadaran yang bervariasi, terdapat perubahan proses fisiologis, dan terjadi penurunan respons terhadap rangsangan dari luar.


PENGATURAN TIDUR
RAS ( Reticular activating system)  ; bagian otak atas mempunyai sel-sel khusus dalam mempertahankan kewaspadaan dan kesadaran.
BSR (Bulbar Synchroning Regional) ;bagian otak tengah yang melepaskan serotinin dan sel-sel spesifik.


Bangun dan sadar seseorang tergantung dari keseimbangan impuls yang diterima dari pusat otak, reseptor sensori perifer misalnya ; Bunyi, stimulus cahaya dan sistem limbik seperti emosi.


TAHAPAN TIDUR
  • tahapan tidur NREM (Nonrapid Eye Movement)
    • NREM tahap I
      • Tingkat transisi
      • Merespon cahaya
      • Berlangsung beberapa menit
      • Mudah terbangun dengan rangsangan
      • Aktivitas menurun, TV & metabolisme menurun.
      •  Bila terbangun terasa sedang bermimpi
    •  NREM tahap II
      • Periode suara tidur
      • Mulai relaksasi otot
      • Berlangsung 10-20 menit
      • fungsi tubuh berlangsung lambat
      • Dapat dibangunkan dengan mudah.
    • NREM tahap III
      • Awal tahap dari keadaan tidur nyenyak
      • Sulit untuk dibangunkan 
      • Relaksasi otot menyeluruh
      • TD menurun
      • Berlangsung 15-30 menit.
    • NREM tahap IV
      • tidur nyenyak
      • Sulit untuk dibangunkan, butuh stimulus intensif
      • Untuk retorasi & istirahat, tonos otot menurun
      • Sekresi lambung menurun
      • Gerak bola mata cepat
  •  tahap tidur REM (RAPID EYE MOVEMENT)
    • Lebih sulit dibangunkan dengan tidur NREM
    • pada orang dewasa normal REM 20-25 persen dari malamnya
    • jika individu terbangun pada tidur REM maka biasanya terjadi mimpi.
    • tidur REM penting untuk keseimbangan mental, emosi juga berperan dalam belajar, memori & adaptasi.
KARAKTERISTIK TIDUR REM


  1. Mata : cepat tertutup dan terbuka
  2. Otot-otot : kejang otot kecil, otot besar immobilisasi
  3. Pernafasan : irregular kadang dengan apneu
  4. Nadi : Cepat dan iregular.
  5. TD : meningkat dan fluktasi
  6. Sekresi gaster : meningkat
  7. Metabolisme : meningkat, temperatur tubuh naik
  8. Gelombang otak : EEG aktif
  9. Siklus tidur : sulit dibangunkan.
POLA TIDUR NORMAL
  1. Neonatus s.d 3 bulan : kira-kira membutuhkan 16 jam/hari, mudah berespon terhadap stimulus, pada minggu pertama kelahiran 50 persen adalah tahap REM
  2. Bayi : pada malam hari kira-kira 8-10 jam, usia 1 bulan sampai dengan 1tahun kira-kira tidur 14 jam/hari 
  3. toodler (1-3 tahun) : tidur 10-12 jam /hari, 25 persen tahap REM
  4. Preschool (3-5) tahun Tidur 11 sebelas jam pada malam hari. 20persent tahap REM
  5. Usia Sekolah (6-12 tahun)  : tidur 10 jam pada malam hari 18,5 persen tahap REM.
  6. Adolensia : Tidur 8,5 jam pada malam hari 200 persent tahap  REM 
  7. Dewasa Muda : Tidur 7-9 jam/hari, 20-25 persent tahap REM
  8. Usia dewasa pertengan kira-kira 7 jam/hari, 20 persen tahap REM.
  9. Usia tua : kurang lebih jam/hari, 20-25 jam/hari, tahap IV NREM menurun & kadang-kadang absen., sering terbangun pada malam hari.,,
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TIDUR
Penyakit
Lingkungan
Motivasi
Kelelahan
Stress psikologis (kecemasan)
Alkohol
Obat-obatan
Gaya Hidup
Nutrisi


GANGGUAN TIDUR
INSOMNIA : tidak mampu tidur yang adekuat (kualitas dan kuantitas) hal ini di bagi menjadi 3
  1. initial insomnia : tidak mampu mengawali tidur
  2. intermitent insomnia : tidak mampu tetap tidur karena selalu terbangun pada malam hari
  3. terminal insomnia : tidak mampu tidur kembali setelah bangun tidur pada malam hari.
HIPERSOMNIA : tidur dengan kriteria tidur berlebihan, >9jam
PARASOMNIA (kumpulan beberapa penyakit yang dapt mengganggu pola tidur) :
      • sleep walking (sonambolisme) : penyebab, gejala, perawatan
      • sleep talking 
      • Night teror pavor nocturnal)
 GANGGUAN TIDUR
Narcolepsy adalah ; keadaan tidak dapat mengendalikan diri untuk tidur (dalam keadaan berdiri, menyetir, dan saat berbicara )
sleep Apnoe dan Mendengkur.
KONSEP TIDUR/definisi istirahat tidur/ gangguan polah tidur.
BEBERAPA LARANG DALAM TIDUR :
  1. jangan tidur dengan mengenakan jam tangan/ arloji.
  2. jangan tidur menggunakan Bra bagi yang wanita.
  3. jangan tidur membawa Hp ke tempat tidur
  4. jangan tidur masih mengenakan make up




UNTUK ASUHAN KEPERAWATANNYA DAPAT DI LIHAT PADA "ASKEP PADA PASIEN DENGAN GANGGUAN POLA TIDUR".


BUAT SELURUH KELUARGA BESAR "STIKES YARSI MATARAM" SEMOGA SUKSES SELALU.